Menjelang Idul Adha Polres Pringsewu Imbau Peternak Tingkatkan Kewaspadaan
instruksi.co.id, Pringsewu- Menjelang Hari Raya Idul Adha, aparat kepolisian Polres Pringsewu semakin intensif dalam terjun ke lapangan untuk mengimbau masyarakat, khususnya para peternak, agar meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi pencurian ternak. Senin...