Sekretariat Pemda Pringsewu Gelar Aneka Lomba Dalam Rangkaian HUT RI ke -79
instruksi.co.id, Pringsewu – Menyambut HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia, Sekretariat Daerah Kabupaten Pringsewu menggelar aneka lomba permainan tradisional antarbagian. Kegiatan bertema ‘Nusantara Baru Indonesia Maju’ ini digelar di depan Kantor Sekretariat...