Anggota Polres Pringsewu Menyambut Kedatangan AKBP M Yunnus Saputra
instruksi.co.id, Pringsewu – Kedatangan Kapolres Pringsewu yang baru, AKBP Mochamad Yunnus Saputra, beserta istri, disambut dengan meriah oleh anggota Polres Pringsewu pada Kamis (1/8/2024) malam. Kehadiran pejabat yang baru melaksanakan serah...