Kampung Tanjung Tiga Rebang Tangkas Menggerlar Berbagai Perlombaan

August 21, 2024

instruksi.co.id, Way Kanan – Dalam rangka memeriakan Hari Ulang Tahun RI yang ke -79 kampung Tanjung Tiga Rebang Tangkas, menggerlar berbagai perlombaan.

Ratusan warga kampung tanjung tiga kecamatan Rebang Tangkas Way Kanan mengelar bermacam – macam lomba seperti karokean tarik tambang, panjat pinang, poli terpal dan lainya.

Pada malamnya pembagian hadiah yang akan ditutup dengan acara jaran kepang oleh bapak kepala kampung yorse darsa dan Bpk sketaris kampung Bpk hardianto beserta jajaran nya.

semua berjalan aman dan kondusif.(Rojali)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *